Nyaman Buat Berlibur di Tempat Wiasta Tuju Warna, Kepala Desa Tabo-Tabo Khaeril Anwar Manfaatkan Potensi Alam Jadi Destinasi Wisata di Kaki Gunung

    Nyaman Buat Berlibur di Tempat Wiasta Tuju Warna, Kepala Desa Tabo-Tabo  Khaeril Anwar  Manfaatkan Potensi Alam Jadi  Destinasi Wisata di Kaki  Gunung
    Nyaman Buat Berlibur di Tempat Wisata Tuju Warna, , Kepala Desa Tabo-Tabo Khaeril Anwar Manfaatkan Potensi Alam Jadi Destinasi Wisata di Kaki Gunung

    PANGKEP - Kepala Desa Tabo-Tabo Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan ( Pangkep ) Provinsi Sulawesi-Selatan Khaeril Anwar S.Sos, MSi, saat dihubungi Selasa (16/4/2024) mengatakan bahwa kami memanfaatkan potensi alam desa Tabo-Tabo di kaki gunung menjadi destinasi wisata Tuju Warna (Pelangi) yang sangat menarik untuk berlibur, apalagi di hiasi dengan air mengalir dari sungai lereng  gunung

    Menurutnya bahwa Destinasi wisata tersebut sangat nyaman sebab ada kolam air terjum dari sungai, kemudian dibuatkan kolam untuk mandi-mandi dan alam sekitarnya sangat mendukung dengan kondisi hutan yang lebat, membuat suasana nyaman dan dingin yang menyejukkan.

    Untuk itu bagi yang ingin berlibur coba-coba datang ke Wisata Pelangi Desa Tabo-Tabo, pasti menyaksikan tangga tuju warna yang dihiasi dengan air terjum, " Memang sangat nyaman buat berlibur sambil mandi d air hidup sebab air sangat bersih" ujarnya.

    Selain itu jalan masuk ke tempat wisata tersebut mulus, mulai dari perbatasan Desa Taraweang Kecamatan Labakkang Pangkep dengan Desa Tabo - Tabo semuanya jalan mulus, hingga sampai ke tempat wisata yang anda ingin kunjungi.

    Untuk itu bagi yang belum perna datang berkunjung di tempat wisata Tuju Warna ini, cobalah berkunjung, "Kalau datang satu kali, pasti masih mau untuk berkunjung ke dua kalinya, karena memang menarik yang di dukung pesona alam di sekitarnya " ujarnya. (herman djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Awal Masuk Sekolah, Kepala SMP Satap Tabo-Tabo...

    Artikel Berikutnya

    Pantau KOndisi Keamanan Pulau, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    PERS.CO.ID: Cara Baru Bermedia!
    Bakamla RI Evakuasi ABK Kapal Tanzania Terbakar di Perairan Pulau Timor
    Butuh Kemenangan, Timnas Garusa U-23 Menuju Olimpiade Paris
    Ketua Umum Dharma Pertiwi Gelar Halal Bihalal Bersama Pengurus Pusat, Yayasan dan Karyawan
    Kapolsek Liukang Tangaya Laksanakan Anev Bulanan untuk Tingkatkan Kinerja Anggota
    Soal Dana Pensiun,  PT Semen Tonasa Lakukan Penandatanganan Perjanjian Kerjasama dengan PT Bank Tabungan Persada Indonesia
    PMSK PT Semen Tonasa Akan Gelar  Ibadah Perayaan Paskah dan Seminar Rohani PMSK 2024
    Realisasi Program Dana Desa 2024, Kepala Desa Bulu Tellue Hariadi: Digunakan  Untuk Percepatan Pengentasan Kemiskinan  Esktrem dan stunting
    Siaran Pers, Kajati Sulsel  Agus Salim Ikuti Musyawarah  Perencanaan Pembangunan RI Tahun 2024 di Bali
    Merajut Kebersamaan dalam Keikhlasan, PT Semen Tonasa Melalui PSIT  Semarakkan  Kegiatan Ibadah  dan  Berbagi di Bulan Suci Ramadhan
    Personil Koramil 1421-01/Balocci, Bersama Masyarakat Gelar Kerja Bakti di Pasar Tradisional Balocci
    Idul Fitri 1445 H, Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau Ajak Masyarakatnya Tingkatkan Kekompakan dan Keharmonisan
    Persiapan Generasi Bangsa dari Pulau, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Rutin Gelar Pembinaan Remaja dami Cegah Kriminalitas
    Jelang Hari Raya Idul Fitri,  Dandim 1421/Pangkep Berasama Forkopimda Kab Pangkep Sidak Pasar. 
    Jelang Pemilu 2024,  Bhabinkamtibmas  Polsek Minasatene bersama  Babinsa Bersinergi  Sambangi Warga di Poskamling
    Awal Masuk Sekolah, Kepala SDN 17 Tabo-Tabo Sahbandar  Gelar Silaturahmi dan Pembersihan Lingkungan Sekolah
    Jelang Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas bersama Babinsa Bangun Sinergitas Jaga Kamtibmas di Wilayah Penggunungan
    Jelang Pemilu 2024,  Bhabinkamtibmas Polsek Tondong Tallasa Bersama Babinsa Bangun Sinergitas Jaga Kamtibmas 
    Dukung Penghijauan, Kapolsek Bungoro Sumbang Bibit Pohon Mangga Ke Koramil 03 Bungoro

    Ikuti Kami