Ketua Umum Squard Dragon Black Abdullah: Kembali Gelar Jumat Berkah

    Ketua Umum Squard Dragon Black Abdullah: Kembali Gelar Jumat Berkah
    Anggota Squard Dragon Black bagi nasi dos untuk para jemaah seusai shalat

    PANGKEP - Ketua Umum Squard Dragon Black (SDB) Kabupaten Pangkep Andi Abdullah SE saat dihubungi wartawan Indonesia Satu Jumat (30/8/2024) mengatakan bahwa Squard Dragon Black kembali melakukan Jumat berkah terhadap jamaah Masjid Bonto Mangape Kecamatan Pangkajene Kabupaten Pangkep 

    Andi Abdullah mengatakan bahwa Komunitas SDB ini sudah melakukan sebelumnya kegiatan sosial tersebut di beberapa masjid di waktu Jumat Subuh dan seusai shalat Jumat seperti hari ini.

    Dia menjelaskan bahwa para anggota SDB telah membagikan berupa nasi dos untuk para jamaah masjid seusai shalat subu dan shalat Jumat 

    Menurutnya bahwa Dalam agama Islam, Jumat memiliki kedudukan yang istimewa sebagai hari yang penuh berkah. Rasulullah SAW mengajarkan kepada umatnya untuk memperbanyak ibadah dan amalan baik di hari Jumat, karena pada hari tersebut terdapat saat-saat yang sangat berharga di mata Allah SWT. 

    Rasulullah SAW bersabda, “Sesungguhnya hari Jumat adalah sebaik-baik hari yang terbit matahari padanya. Pada hari itu, Adam diciptakan dan pada hari itu pula dia dimasukkan ke dalam surga, serta pada hari itu juga dia dikeluarkan dari surga.” (HR. Muslim)

    Berdasarkan hadis tersebut, dapat dipahami bahwa hari Jumat memiliki keutamaan yang luar biasa. Infaq yang dilakukan di hari tersebut menjadi lebih berharga di mata Allah SWT. Pahala yang diperoleh dari infaq di hari Jumat pun dikatakan memiliki keistimewaan yang lebih besar dibandingkan dengan infaq di hari-hari biasa.

    Di hari Jumat juga dapat menjadi sumber berkah dan keberkahan dalam kehidupan sehari-hari. Dengan memberikan sebagian rezeki kepada yang membutuhkan di hari yang penuh berkah,  

     di hari Jumat bukan hanya sekadar tindakan amal kebajikan biasa, tetapi juga merupakan sarana untuk mendapatkan berkah dan keberkahan yang melimpah dari Allah SWT. Oleh karena itu, marilah kita manfaatkan hari Jumat ini dengan sebaik-baiknya dengan melaksanakan infaq dan berbagai amalan baik lainnya, agar kita dapat meraih keberkahan dalam kehidupan dunia dan akhirat.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Keluarga Besar SDN 5 Padangtangalau Balocci...

    Artikel Berikutnya

    Kedekatan Polisi dengan Anak-Anak, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    Polri Dukung Ketahanan Pangan Nasional: Kapolsek Bungoro Gelar Penanaman Jagung Di Lahan Binaan Polsek Bungoro
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Bungoro Gelar Dzikir dan Doa Bersama Forkopimcam Serta Masyarakat Kec. Bungoro
    Bantu Ringankan Beban Pasien, PT Semen Tonasa Luncurkan Rumah Singgah di Pangkep
    Ketua SDB Pangkep Ajak Masyarakat Dukung Pasangan MYL-ARA untuk Pembangunan Pangkep yang Lebih Baik
    Polsek Bungoro Tingkatkan Cooling System, Hindari Potensi Gangguan Kamtibmas Jelang Pilkada
    Polsek Bungoro Amankan Jalannya Simulasi Pemungutan Suara Pilkada 2024 Oleh KPUD Pangkep
    Rayakan HUT ke-56, PT Semen Tonasa Tanam 20.000 Pohon dan Apresiasi Karyawan Berprestasi
    Jelang Pemilu 2024,  Bhabinkamtibmas  Polsek Minasatene bersama  Babinsa Bersinergi  Sambangi Warga di Poskamling
    Lestarikan Ekosistem Laut, Dandim 1421/Pangkep Letkol Inf Fajar  Lepas Puluhan Tukik Penyu Ke Laut Lepas
    Awal Masuk Sekolah, Kepala SDN 17 Tabo-Tabo Sahbandar  Gelar Silaturahmi dan Pembersihan Lingkungan Sekolah
    Jelang Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas bersama Babinsa Bangun Sinergitas Jaga Kamtibmas di Wilayah Penggunungan
    Paslon Bupati Pangkep Nomor Urut 1 MYL-ARA Disambut Meriah Warga Ma'rang, Sampaikan Komitmen Bangun Ekonomi dan Layanan Publik

    Ikuti Kami